
Banyak penelitian yang telah membuktikan bahwa memiliki hewan peliharaan dapat memberikan banyak manfaat bagi kesehatan. Hewan peliharaan merupakan teman, bahkan bagian dari keluarga yang memberikan dukungan emosional, menawarkan cinta dan kesetiaan tanpa syarat.